Membawakan hits single mereka, yaitu Mangrove Hidup Kita dan sebuah lagu ceria milik Citra Idol, yaitu Everybody Knew, Tari, Rohmat dan Afriza, membawakannya dengan sangat baik sehingga tepuk tangan berkali-kali menghiasi ruangan.
Tampil dihadapan kurang lebih lima puluhan orang , setelah satu jam sebelumnya juga tampil di Seminar Nasional Himpunan Mahasiswa Ilmu Kelautan Universitas Diponegoro, KeSEMaTUSTIK nampak colourfull dan atraktif, seperti biasanya. Direncanakan, 18 - 19 Oktober 2011 mendatang,
KeSEMaTUSTIK akan kembali tampil dihadapan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia dan ratusan orang peserta Jambore Mangrove Nasional di Program Nasional Ayo Tanam Mangrove di Mangunharjo, Semarang.
Informasi Lainnya
SHOW
- Mini Konser KeSEMaTUSTIK di Di Balik Nama Cakra TV Semarang
- KeSEMaTUSTIK Tampil di Pelantikan Kabinet KeSEMaT Daniswara 2016
- Pecah, Show KeSEMaTUSTIK di Mangrove Music Charity 2015!
- Disambut Meriah, KeSEMaTUSTIK Bawakan MHK di Semnas Mangrove REpLaNT 2015
- KeSEMaTUSTIK Ramaikan Green Creativity Campus di UNIKA Soegijapranata
- KeSEMaTUSTIK Tampil di Seminar Nasional Mangrove Cultivation 2015
- KeSEMaTUSTIK Meriahkan Awarding Night MANGRES 2015
- KeSEMaTUSTIK Tampil di Pelantikan Kabinet KeSEMaT Adhikari
- KeSEMaTUSTIK Tampil di MR 2012 dan KB 2012
- Pesona KeSEMaTUSTIK di MANGROVEST 2012 KOMPAS KAMPUS!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar